Terima Notifikasi Berita Terkini. 👉 Join Telegram Channel.

Piala AFF 2022: Indonesia Bantai Brunei Darussalam 7-0

Skuad Garuda saat melakukan selebrasi usai membobol gawang Brunei Darussalam (Sumber: Ihwal)

Skor Marc Klok pada menit ke-87 setelah mengoper bola Yakob Sayuri memperpanjang keunggulan tim Garuda menjadi 6-0.

Tembakan Yakob Sayuri pada menit ke-92 secara efektif memperpanjang keunggulan Indonesia menjadi 7-0.

Tidak ada lagi gol yang tercipta hingga pertandingan usai, dan Indonesia mengalahkan Brunei.

Kemenangan ini menjaga peluang Indonesia lolos ke semifinal Piala AFF 2022. Sebaliknya Brunei dipastikan tersingkir dalam perburuan tiket ke semifinal.

Kekalahan telak ini tentunya sulit diterima oleh Brunei Darussalam. Lewat Pelatihnya, Mario Rivera ia menilai bahwa timnya dirugikan oleh wasit yang memimpin pertandingan tersebut.

Rivera mengatakan bahwa performa Brunei di awal pertandingan cukup bagus. Terbukti dengan beberapa kali ada peluang yang mengancam gawang Nadeo. 

Mohammad Alinur Rashimy Jufri yang di pertandingan tersebut mendapatkan kartu kuning keduanya dinilai menjadi titik awal runyamnya alur permainan Brunei.

Pelatih yang berusia 45 tahun tersebut mengkritik bahwa tidak seharusnya wasit mengeluarkan kartu kuning dalam insiden tersebut. 

Kartu kuning tersebut berhasil didapatkannya usai ia melakukan pelanggaran terhadap Saddil Ramdani di depan kotak penalti. 

Kemenangan ini menjaga peluang Indonesia lolos ke semifinal Piala AFF 2022. Sebaliknya Brunei dipastikan tersingkir dalam perburuan tiket ke semifinal.

“Performa kami sebelum insiden kartu merah terbilang luar biasa ketika menghadapi Indonesia. Para pemain kami bermain di level yang memang kami inginkan, baik saat bertahan maupun menyerang. Namun, setelah itu wasit menghancurkan laga, bahkan itu bukanlah sebuah pelanggaran,” ucap Rivera dalam rekaman konferensi pers. 

(AZI/FAU)