Terima Notifikasi Berita Terkini. 👉 Join Telegram Channel.

Mengenal KTT G7 Hiroshima, Apa Saja yang akan Dibahas?

Mengenal KTT G7 Hiroshima, Apa Saja yang akan Dibahas?
Ilustrasi pimpinan negara yang hadir dalam KTT G7 Hiroshima. (The Andal Post/Eeza Putri)

Siapa yang hadir?

Tahun ini, para pemimpin Australia, Brasil, Komoro (ketua Uni Afrika), Kepulauan Cook (ketua Forum Kepulauan Pasifik). India (presiden G20), India (ketua Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara).

Korea Selatan dan Vietnam diundang. Hal tersebut mencerminkan penekanan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida. Ia sangat menegaskan entang pentingnya menjangkau negara-negara berkembang, serta sekutu dan mitra AS.

Undangan kepada para pemimpin di luar G7 dimaksudkan untuk memperluas kerja sama ke negara-negara yang lebih luas.

Tetapi ekspansi ekonomi negara-negara termasuk Brazil, China dan India (semua anggota kelompok BRICS yang juga termasuk Rusia dan Afrika Selatan). Hal ini telah menimbulkan pertanyaan tentang relevansi G7 dan perannya dalam memimpin ekonomi dunia.

Para pemimpin PBB Badan Energi Internasional, Dana Moneter Internasional, Organisasi Kerjasama Ekonomi dan Pembangunan. Bank Dunia, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan Organisasi Perdagangan Dunia juga ada dalam daftar tamu. (spm/zaa)